Studi Politik Islam

assalamualaikum-warahmatullahi-wabarakatuh-text-png-9.png

Selamat Datang | Sugeng Rawuh | أَهْلًا وَسَهْلًا

Program Studi Doktor Politik Islam - Ilmu Politik UMY

A. Informasi Mata Kuliah

Nama Mata Kuliah: Studi Politik Islam

Bobot SKS            : 4 SKS

Status Mata Kuliah: Wajib

B. Keter capaian Pembelajaran

Harapan capaian pembelajaran yang dimiliki oleh mahasiswa setelah mengikuti Mata Kuliah ini yakni:

Soft Skill

  1. Ber taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius.
  2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika.
  3. Bekerjasama dan memiliki kepekaan sosial dan kepedulian terhadap masyarakat maupun lingkungan.
  4. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat serta bernegara.

Hard Skill

  1. Mahasiswa diharap mampu menguasai paradigma, teori dan konsep ilmu sosial serta politik.
  2. Mahasiswa diharap mampu melakukan eksplanasi terhadap fenomena sosial politik keislaman.
  3. Mahasiswa diharap mampu mengembangkan ilmu pengetahuan sosial politik ke Islam an.
  4. Mahasiswa diharap mampu berfikir secara analitis, sintesis dan evaluatif yang dilakukan secara komprehensif.
  5. Mahasiswa diharap mampu menganalisis dan mengevaluasi masalah sosial politik keislaman.